header

Rekomendasi 13 Kafe di Solo, Spot HangOut atau NONGKRONG Free Wifi Mahasiswa bisa santai Nugas

Rabu 08-02-2023 / 21:40 WIB


Rekomendasi 13 Kafe di Solo, Spot HangOut atau NONGKRONG Free Wifi Mahasiswa bisa santai Nugas

  1. Cafe Gocek Solo

Cafe Gocek Solo menjadi pilihan tempat nongkrong yang cocok bagi anak muda untuk mengobrol dan bersantai. Memiliki suasana yang nyaman dan damai, membuat para pengunjung bisa menghabiskan waktu berlama-lama di sana.

Pelayanan yang ramah dan kondisi tempat yang bersih menambah kenyamanan bagi pengunjung. Terdapat beberapa fasilitas seperti akses internet, colokan listrik, dan WC yang siap memanjakan pengunjung. Cafe Gocek Solo juga menyediakan berbagai pilihan makanan dan minuman dengan harga terjangkau.

  • Lokasi di Jalan Krakatau Barat I No.5, Nusukan, Kec. Banjarsari, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
  • Jam buka mulai dari pukul 10.00 WIB hingga 21.00 WIB.
  1. Bless Coffee


Bless Coffee merupakan tempat nongkrong yang menyajikan kopi artisanal. Menampilkan desain bangunan modern dan kontemporer dengan dekorasi kayu sebagai furniturnya.

Pengunjung dihibur dengan live music yang disediakan oleh Bless Coffee, beserta fasilitas lainnya seperti koneksi internet, toilet, dan AC. Stafnya juga ramah dan bersahabat. Tersedia berbagai macam makanan, snack, dan minuman kopi atau non kopi.

  • Lokasi di Jalan Sutan Syahrir Widuran Solo No.88, Kepatihan Kulon, Kec. Jebres, Kota Surakarta, Jawa Tengah.
  • Jam buka mulai pukul 08.00 WIB hingga 19.00 WIB.

Itulah 13 rekomendasi tempat nongkrong di Solo yang akan menemanimu selama berkunjung. Ada beragam konsep tempat nongkrong di Solo yang bisa Anda pilih sesuai selera. Semoga informasi di atas bisa membantu kamu yang sedang mencari tempat nongkrong di Solo.***


×

TAG: #nongkrong
Sumber:

BERITA TERKAIT

Rekomendasi 13 Kafe di Solo, Spot HangOut atau NONGKRONG Free Wifi Mahasiswa bisa santai Nugas

Rabu / 08-02-2023,21:40 WIB

Cafe Tiga Tjeret sudah dikenal oleh banyak orang sejak lama

Rekomendasi 13 Kafe di Solo, Spot HangOut atau NONGKRONG Free Wifi Mahasiswa bisa santai Nugas